Alat latih ini dirancang untuk mempelajari vapour compression referigeration. Modul Data Acquisition disertakan untuk kemudahan pengumpulan dan pemrosesan data pada percoban yang dilaksanakan. Instalasi pipa dan komponen utama terlihat dengan jelas untuk memudahkan pengertian perputaran dasar referigerasi. Evaporator dan kondensor terbuat dari pipa kaca untuk memudahkan siswa mengamati fasa perubahan pada referigerasi.
- Basic Refrigeration Vapor Compression System
- Representation Vapor Compression System on p-h Chart
- Refrigerating Effect and Cooling Capacity
- Energy Balance on Vapor Compression System
- COP (Coefficient of Performance) of Vapor Compression System
- Comparison of Capillary Tube and Thermostatic Expansion Device
- Comparison of Varying Length on Capillary Tube Expansion
- Effect of Varying Air Flow Rate on Air-Cooled Condenser