Alat peraga pendidikan sangat dibutuhkan guna menunjang terlaksanya proses belajar mengajar , khususnya kompetensi teknik mekanik otomatif. Menampilkan perangkat audio video mobil didalam ruang belajar , dengan trainer audio video mobil ini sangat mudah karena dudah di desain kompak dalam satu tempat . Sistem instalasi audio video mobil ini juga dapat dipelajari dan mudah dipahami karena masing-masing modul terdapat slot dan socket yang mudah dibongkar pasang . Alat peraga ini sangat cocok digunakan sebagai sarana penjunjung laboratorium otomotif teknik kendaraan ringan.
TOPIK PEMBELAJARAN
-Pengenalan komponen trainer audio video mobil advance
-Struktur instalasi audio video mobil advance
-Pengoperasian trainer audio video mobil advance
-Trouble Shooting trainer audio video mobil advance
SPESIFIKASI TEKNISI
-Head unit DVD, TV, Radio, MP3, LCD Touchscreen
-Bloetooth
-Remote Control
-Power amplifier
-Medium speaker
-Speaker sub woofer
-Switch contact
-Power supply 12 volt
-Akrilik board slot & socket connector
KELENGKAPAN
-Head unit dan semua komponen dipasang pada box partikel lapis karpet standart box speaker profesional portabel yang mudah dipindah pindah.
-Kabel jumper dan kabel power 220V
-Dipasang roda caster whell 4 buah unit
-Terdapat papan nama terbuat dari bahan akrilik teks & cutting menggunakan engrafing laser machine